Thursday, September 29, 2016

MENGENAL dan MENGUKUR KOMPONEN ELEKTRONIKA IC

MENGENAL dan MENGUKUR KOMPONEN ELEKTRONIKA IC




IC adalah gabungan dari beberapa komponen yang disatukan. Untuk menetukan baik tidaknya IC tidak bisa diukur dengan multitester tapi langsung dicoba ke rangkaian.

IC memiliki seri-seri tertentu. IC ada yang memiliki 3 pin, 8 pin, 16 pin, dan sebagainya. Pin no 1 biasanya ditandai dengan lingkaran kecil dekat pin tersebut. Contoh IC : LM 7812, UC 3842, TDA 1175, TDA 9302, dll.





Contoh IC Vertikal TDA 9302


Sumber: http://ekohasan.blogspot.com

Available link for download