Monday, January 23, 2017

MENGETAHUI SPESIFIKASI SEBUAH KOMPUTER

MENGETAHUI SPESIFIKASI SEBUAH KOMPUTER


Cara Melihat atau Mengetahui Spesifikasi Komputer

Untuk melihat spesifikasi dari komputer banyak cara yang bisa dilakukan baik dengan bantuan sebuah sofware maupun tidak menggunakan software,cara menentukan spesifikasi tanpa software. Berikut langkah-langkahnya:
1. Tekan Tombol Windows + R
2. Kemudian ketikan dxdiag dan tekab Enter.
3. Maka akan tampil seperti gambar dibawah ini


Pada gambar diatas kita bisa melihat spesifikasi komputer kita:
- Operating Systm
- Pocesor (CPU)
- Memory
DirectX Version
- Display
- Sound

Semoga bermanfaat...

Available link for download